Orientasi Wilayah, Wakapolda Kalteng Kunjungi Polres Gunung Mas

    Orientasi Wilayah, Wakapolda Kalteng Kunjungi Polres Gunung Mas

    GUNUNG MAS - Wakapolda Kalimantan Tengah (Kalteng) Brigjen Pol. Mohamad Agung Budijono, S.I.K., M.Si., bersama rombongan melaksanakan kunjungan kerja Orientasi Wilayah ke Mapolres Gunung Mas (Gumas), Polda Kalteng, Kamis (2/2/2023) pukul 08.00 WIB.

    Setibanya di Mapolres setempat, Wakapolda didampingi Karologistik, Dansat Brimob dan Wadirkrimsus disambut langsung oleh Kapolres Gumas AKBP Asep Bangbang Saputra, S.I.K., didampingi oleh pejabat Polres dengan prosesi pengalungan bunga di depan pintu masuk Mapolres.

    Dalam kunjungan perdana ini, Wakapolda mempunyai beberapa agenda, yaitu memberikan arahan kepada personel Polres Gumas dan Polsek jajarannya dan tatap muka dengan Forkopimda Kab. Gunung Mas.

    "Kami sangat bangga dan merupakan suatu kehormatan mendapat kunjungan dari Wakapolda dan sejumlah pejabat utama Polda Kalteng, " kata, " Kapolres. 

    gunung mas
    Indra Gunawan

    Indra Gunawan

    Artikel Sebelumnya

    Ditlantas Polda Kalteng Tindak 27 Pelanggar...

    Artikel Berikutnya

    Kunker Ke Kabupaten Gumas, Kajati Resmikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri Dirikan Dapur Lapangan dan Gelar Trauma Healing untuk Korban Kebakaran di Kebon Kosong
    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    Hendri Kampai: Menteri KKP Sebut Pagar Laut Tangerang Ilegal, Penegakan Hukum Terhadap Pelaku Ditunggu Rakyat
    Irwasum Apresiasi Inovasi Jajaran Ciptakan Benih Jagung Bhayangkara 

    Ikuti Kami